3 hero counter Zhask MLBB, jinakkan sang Raja Serangga – Kzentech

Zhask, si Raja Serangga, adalah hero mage yang sangat menjengkelkan saat dihadapi di Mobile Legends: Bang Bang.

Skill Nightmaric Spawn dan skill utama Dominator’s Descenet, memungkinkannya untuk memberikan magic DPS yang besar.

Zhask punya kemampuan stun untuk kemudian memberikan burst damage dengan Mind Eater, termasuk memiliki Hive Clones untuk memberikan efek slow pada lawan. Kemampuan ini semakin meningkat saat ultimate-nya diaktifkan.

Akan tetapi, Zhask mudah mati dan kurang memiliki kemampuan mobilitas sehingga dia bakal rentan saat berhadapan dengan hero-hero berikut.

ARTIKEL PILIHAN
Timnas Esports indonesia diharapkan juara umum di IESF WEC 2023
Aturan nonton langsung MPL ID, ikuti pedoman etikanya
Tim MPL wajib pantau! Rivalitas CUEK dan JW Esports kuasai Kzentech Community Tournament

3 hero counter Zhask Mobile Legends

Eudora

3 hero counter Zhask
Kredit: Moonton
3 Hero counter Eudora terbaik – Buat petirnya terasa geli!

Dengan burst damage yang dimiliki, Eudora akan dengan mudah menghabisi Zhask sebelum sang Raja Serangga mengeluarkan skil ultimate-nya.

Pertama gunakan stun dengan Ball Lightning, lalu keluarkan Thunder’s Wrath dan remukkan Zhask dengan Forked Lightning. Gunakan Hero Lock Mode untuk memastikan kalian menghajar Zhask, dan bukan summon-nya.

Memiliki Clock of Destiny dengan stack maksimal ditambah Lightning Truncheon sudah lebih dari cukup bagi Eudora untuk melelehkan Zhask. Bersembunyilah di rumput atau gunakan Flicker untuk melancarkan serangan kejutan.



Helcurt

3 hero counter Zhask
Kredit: Moonton
3 hero counter Helcurt terbaik, jangan biarkan dia menyelinap!

Helcurt adalah mimpi buruk bagi hero empuk seperti Zhask. Helcurt punya blink ability dengan silence effect bawaan yang ditambah burst damage yang cepat dan mematikan.

Sebelum melakukan ganking, pastikan stack Deadly Stinger penuh dengan menghantam minions atau creeps. Aktifkan Dark Night Falls, lalu mendekat dan kenakan efek silence dengan Shadow Transition untuk mencegah Zhask mengeluarkan ultimate. Di bagian terakhir, lancarkan serangan Deadly Stinger.

Blade of Heptaseas dan Blade of Despair, Helcurt akan mudah menghabisi Zhask melalui Deadly Stinger dan beberapa basic attack.


Akai

3 hero counter Zhask
Kredit: Moonton
3 hero counter Akai terbaik revamp, anti-cc adalah kunci!

Tidak seperti Eudora dan Helcurt yang mengandalkan burst damage untuk melibas, Akai adalah counter untuk meredam efektivitas ultimate Zhask.

Tidak lama setelah Zhask mengeluarkan Dominator’s Descent, langsung aktifkan Heavy Spin untuk menempelkannya ke dinding sehingga dia tidak bisa menggunakan basic attack. Kalian juga bisa mendorong Zhask ke turret terdekat atau ke rekan setim.

Jangan biarkan saat Zhask mencoba kabur, gunakan Headbutt dan berikan efek slow dengan Body Slam. Jangan lupa untuk membeli Radiant Armor demi menahan magic DPS Zhask.


Ikuti akun resmi Kzentech di Facebook, Instagram dan TikTok untuk mendapatkan kabar terkini esports, hasil pertandingan, gosip transfer dan update harian lainnya.

BACA JUGA: Alter Ego main 4 kali sepekan, Celiboy beri tanggapan

The post 3 hero counter Zhask MLBB, jinakkan sang Raja Serangga first appeared on Kzentech Indonesia.


Berita Seputar Esports Game Online Terlengkap

Game Online
game online
game online gratis
online game
game slot online
game online pc
higgs domino island-gaple qiuqiu poker game online
game online penghasil uang
game online free
multiplication game online
game online pc gratis
game online terbaik
game multiplayer online
game online web
game online memasak
main game online
kode rahasia game slot online
game web online
poki game online
game online slot
game online pc tanpa download
game online terbaru
slot game online
situs game online
game catur online
game pc online
game online perempuan
game online menyambungkan
game online seru
web game online
game gratis online
game online multiplayer
kecanduan game online
free game online
game judi online
game tebak gambar online
game online nomor 1 di indonesia
pengertian game online
game cacing online
warnet game online terdekat
game online love tester
game online yang menghasilkan uang
game mabar online
website game online
game memasak online
game multiplayer online android
game online adalah
game online gratis android
game online perang
game bola online
game online terbaik 2019

Tinggalkan Balasan