Bekuk Bigetron Alpha, RRQ lepas dari jerat lose streak – Kzentech

RRQ terhindar dari nihil kemenangan di week 6 MPL ID S12, Bigetron Alpha belum bisa menang di paruh kedua musim reguler.

RRQ akhirnya berhasil meraih kemenangan di week 6 MPL ID S12 usai menumbangkan Bigetron Alpha dengan skor 2-1, Minggu (10/9/2023). Hasil ini membuat mereka lepas dari jeratan lose streak yang mereka dapat di dua match sebelumnya pada pekan yang sama.


Sempat tertekan, RRQ sukses amankan game pertama dari BTR Alpha

RRQ
Sumber: Kzentech

Pada game pertama, Bigetron berhasil memberikan tekanan besar sejak early game. Meski tidak bisa mendapatkan turtle lebih banyak, tetapi Robot Merah berhasil menghabisi turret lawan di kedua side lane.

Akan tetapi, BTR gagal mendapatkan satu pun turret di mid lane yang berhasil dijaga dengan baik oleh RRQ, bahkan ketika mereka berhasil mendapatkan Lord pertama.

Hal ini membuat Bigetron tidak bisa menguasai jungler Sang Raja dengan mudah. Apalagi setelah Broby milik Xyve ter-shutdown pada menit ke-11, RRQ mulai mampu mengimbangi BTR.

Selisih gold yang tak lagi terlalu jauh membuat RRQ mampu mulai memberikan tekanan kepada BTR. Belum lagi dengan Bruno milik Skylar yang sudah mendapatkan item-item yang dibutuhkan, membuat dirinya bisa memberikan dampak besar kepada tim.

Hal ini terlihat jelas pada team fight memperebutkan Lord kedua di menit ke-13. Hal ini membuat keadaan benar-benar berbalik 180 derajat, hingga Clay dkk mampu mendapatkan dua inhibitor turret di side lane.

Snowballing ini berhasil dimanfaatkan dengan baik oleh Sang Raja hingga perebutan Lord ketiga di menit ke-17. Bruno milik Skylar dan slow effect dari Lylia dan X.Borg yang mereka mainkan menjadi kunci.

RRQ pun berhasil mendapatkan objektif tersebut, serta beberapa kill ke arah member BTR. Situasi ini pun langsung dimanfaatkan dengan melakukan sebuah tekanan untuk memastikan kemenangan di menit ke-18, bahkan ketika Lord belum tiba di base BTR dengan skor kill 11-6.


Sukses pertahankan dominasi, Bigetron Alpha imbangi Sang Raja

Mobile Legends, MLBB, Bigetron Alpha, MPL ID S12
Kredit: Youtube/MPL ID

Sementara di game kedua, Bigetron kembali tmapil mendominasi jalannya pertandingan sejak early, seperti di game pertama. Namun bedanya, kali ini mereka mampu mempertahankan keunggulan tersebut hingga sukses memastikan kemenangan.

Keunggulan early yang dimiliki BTR didapat berkat keberhasilan offlaner mereka mendapatkan shield gold turret, serta beberapa kill di awal permainan. Selain itu, mereka juga sukses mendapatkan perfect turtle yang secara tidak langsung menunjukkan dominasi mereka.

Hal ini memudahkan BTR untuk terus memberikan tekanan kepada RRQ. Belum lagi dengan permainan hebat Xorixo menggunakan Paquito serta Super Kenn bersama Lancelot-nya untuk bisa keluar masuk team fight dengan cepat dan sangat cepat melakukan farming hingga unggul secara level, membuat Sang Raja seakan tidak menemukan jawaban di sepanjang permainan.

Jelang munculnya Lord ketiga, BTR ternyata sukses menjatuhkan Terizla EXP dan Fredrinn jungler milik RRQ. Hal ini membuat mereka memilih untuk melakukan tekanan, hingga sukses me-wipe out lawan dan memastikan kemenangan di menit ke-16 dengan skor kill 15-7.


Kuasai game ketiga, RRQ perpanjang lose streak Bigetron Alpha menjadi 4 match

Mobile Legends, MLBB, RRQ vs Bigetron Alpha, MPL ID S12
Kredit: Youtube/MPL ID

Sementara pada game ketiga, situasinya berbeda dengan dua game sebelumnya. Kali ini giliran RRQ yang mampu menguasai permainan sejak early game dan sukses mendapatkan semua turtle yang ada.

Dominasi ini berhasil dimanfaatkan RRQ untuk terus menyulitkan Bigetron dalam mengembangkan permainannya. Bahkan, sang Robot Merah sudah dipaksa lebih banyak bertahan ketika permainan memasuki late game kala Lord pertama muncul.

Dengan Bigetron yang tidak mampu menemukan jawaban untuk bisa keluar dari tekanan lawan, hal ini seakan membuat kemenangan bagi RRQ hanya tinggal menunggu waktu. Hal ini pun benar-benar terjadi ketika Sang Raja datang ke base BTR bersama Lord kedua di menit ke-14.

Setelah RRQ berhasil mendapatkan inhibitor di top dan mid lane, mereka pun langsunggung menggempur BTR di sekitar base turret yang sukses menjatuhkan satu demi satu member lawan, sehingga memudahkan Brody milik Skylar untuk menghabisi HP base turret dan memastikan kemenangan dengan skor kill 10-3.


Hasil ini pun membuat RRQ berhasil lepas dari jeratan lose streak setelah sebelumnya harus tumbang di tangan Rebellion Zion dan ONIC Esports. Kini, mereka pun berhasil menjaga jarak dengan ONIC Esports di puncak klasemen sementara dengan rekor Match Win-Lose 9-4.

Sementara bagi Bigetron, hasil ini memperpanjang lose streak mereka menjadi 4 match. Robot Merah pun sejauh ini belum bisa meraih satu pun kemenangan di paruh kedua musim reguler MPL ID S12 setelah sebelumnya tumbang dari Geek Fam ID, Alter Ego, dan Dewa United Esports.

BACA JUGA: Jadwal lengkap MPL ID S12, format, hasil pertandingan dan cara menonton


Berita Seputar Esports Game Online Terlengkap

Game Online
game online
game online gratis
online game
game slot online
game online pc
higgs domino island-gaple qiuqiu poker game online
game online penghasil uang
game online free
multiplication game online
game online pc gratis
game online terbaik
game multiplayer online
game online web
game online memasak
main game online
kode rahasia game slot online
game web online
poki game online
game online slot
game online pc tanpa download
game online terbaru
slot game online
situs game online
game catur online
game pc online
game online perempuan
game online menyambungkan
game online seru
web game online
game gratis online
game online multiplayer
kecanduan game online
free game online
game judi online
game tebak gambar online
game online nomor 1 di indonesia
pengertian game online
game cacing online
warnet game online terdekat
game online love tester
game online yang menghasilkan uang
game mabar online
website game online
game memasak online
game multiplayer online android
game online adalah
game online gratis android
game online perang
game bola online
game online terbaik 2019

Tinggalkan Balasan