Mulai tertarik menguasai Julian MLBB?
Julian adalah mage/fighter terbaru di Mobile Legends: Bang Bang. Hero keempat dari aliansi Forsaken Light berjuluk Scarlet Raven merupakan hero yang sulit dikuasai karena memiliki mekanisme skill yang unik.
Dia tidak memiliki skill Ultimate, dan kalian dapat menaikkan level skill ketiganya sejak awal. Setiap skill juga memiliki versi Enhanced yang dapat digunakan setelah mengaktifkan dua skill apa pun. Selain itu, ia memiliki banyak kombo skill, masing-masing dengan keunggulannya tersendiris.
Untuk menguasai Julian, kalian melakukan banyak latihan. Kabar baiknya, kami bakal membuat proses belajar kalian sedikit lebih mudah dengan rekomendasi emblem, Battle Spell, dan build terbaik dalam panduan lengkap Julian yang satu ini.
Contents
Tutorial Julian MLBB
Skill-skill Julian MLBB

Pasif – Smith’s Legacy
Setelah melepaskan dua skill berbeda, Julian akan meningkatkan kemampuan (enhanced) dari satu skill lainnya pada level 5. Setelah menggunakan skill ter-enhance, semua skillnya akan memiliki cooldown selama 5 detik dan memperkuat Basic Attack-nya selama masa cooldown.
Setiap Basic Attack yang diperkuat tersebut akan memberikan 75 (+100%% Total Physical Attack) Physical Damage dan 75 (+50% Total Magic Power) Magic Damage dan menarik target ke arah Julian.
Skill 1 – Scythe
Normal
Julian akan melemparkan flying scythe ke arah target dan memberikan 500 (+80% Total Magic Power) Magic Damage kepada musuh dan menghadirkan efek slow sebesar 30% selama 1 detik. Sabit akan menghilang setelah mengenai hero musuh dan monster jungle, kecuali minion.
Enhanced
Julian akan melemparkan dua buah sabit yang lebih besar ketimbang normal ke arah target dan memberikan 500 (+80% Total Magic Power) Magic Damage kepada musuh yang terkena dan bersifat AoE, meski tidak besar. Selain itu skill ini juga akan menghadirkan efek slow sebesar 50% selama 1 detik.
Saat mengenai musuh non-minion atau mencapai jarak maksimum, sabit akan terus terbang dengan kecepatan lebih rendah, memberikan 250 (+40% Total Magic Power) Magic Damage setiap 0,3 detik ke musuh terdekat (hingga sembilan kali).
Skill 2 – Sword
Normal
Julian akan melakukan dash ke arah yang ditentukan sambil memberikan damage melalui pedang yang ia pegang dengan menghadirkan 300 (+48% Total Magic Power) Magic Damage kepada musuh di sepanjang jalur dash-nya.
Enhanced
Julian akan melakukan dash dan menghadirkan pedang dari langit untuk menghujam semua unit musuh yang ada di area dash-nya yang lebih besar dengan memberikan 150 (+24% Total Magic Power) Magic Damage setiap 0,1 detik (hingga sembilan kali).
Dengan menggunakan skill ini, Julian pun akan menghilang dan muncul di ujung arah dash-nya, layaknya Benedetta ketika menggunakan skil ultimate-nya, Alecto: Final Blow.
Skill 3 – Chain
Normal
Julian akan melemparkan rantai ke lokasi target yang telah ditentukan dan memberikan 200 (+32% Total Magic Power) Magic Damage kepada musuh yang terkena. Skill ini juga akan menghadirkan efek immobilized selama 1,2 detik.
Enhanced
Julian akan melemparkan rantai ke lokasi target yang lebih besar dari aslinya dan menghadirkan 100 (+16% Total Magic Power) Magic Damage setiap 0,2 detik ke musuh yang terkena dan terkena efek knock airborne selama 0,8 detik.
Selain itu, musuh yang terkena juga akan mendapat efek slow sebesar 30%. Musuh yang masih berada di area tersebut pada akhir durasi skill juga akan menerima ekstra 300 (+48% Total Magic Power) Magic Damage.
Rekomendasi Battle Spell Julian MLBB

Flicker adalah pilihan yang optimal untuk EXP lane, mengingat dia memiliki kemampuan bertahan yang lebih rendah dibandingkan dengan hero EXP lane lainnya. Battle spell ini juga bisa membantunya melakukan inisiasi karena Julian harus fokus menumbangkan lini belakang musuh terlebih dahulu.
Execute juga merupakan pilihan lain efektif jika kalian ingin bermain agresif dan mendominasi lane setelah mencapai level tiga. Namun, kalian hanya boleh menggunakan Battle Spell ini jika tim musuh memiliki sedikit CC atau Crowd Control.
Rekomendasi Emblem Julian MLBB

Semua damage skill Julian meningkat dengan seiring dengan penambahan Magic Power, oleh karena itu emblem yang berkaitan dengan Magic merupakan pilihan tepat. Pertama-tama, ada Magic Worship yang kami rasa paling cocok untuk sang Scarlet Raven karena efek Burn Damage bisa jadi penentu dalam team-fight saat hero ini menggunakannya. Julian juga bisa dengan mudah mengaktifkan efek ini karena dia bisa melancarkan skillnya dengan cepat.
Opsi lain yang bisa kalian pilih adalah Mystery Shop jika kalian berniat untuk mendominasi early game, karena emblem itu memberikan diskon 10% untuk semua item yang dibeli dan membantu kalian menyelesaikan item inti lebih cepat.
Build item terbaik untuk Julian MLBB

Build ini memprioritaskan pengurangan cooldown dan Magic Damage guna mendongkrak damage-nya. kemudian ada tambahan item defensif untuk menutupi kekurangan di segi pertahanan.
Item yang mem-buff Basic Attack seperti Calamity Reaper dan Feather of Heaven juga cukup direkomendasikan karena cocok dengan skill pasifnya, Smith’s Legacy.
Terakhir, kalian tidak perlu membangun item spell vamp karena skill pasifnya sudah memungkinkan dia untuk mendapatkan 25% tambahan magic lifesteal setiap kali dia menyerang hero musuh dengan skillnya.
Rekomendasi build Julian MLBB
- Clock of Destiny
- Magic Shoes
- Genius Wand
- Brute Force Breastplate
- Calamity Reaper
- Oracle
Kombo terbaik Julian MLBB
Setelah mencapai level tiga, kalian dapat melakukan spam Sword, Chain, dan Enhanced Scythe untuk menghasilkan banyak damage di fase laning. Ini juga merupakan kombo yang bagus untuk mengamankan kill di mid game hingga late game. Jika kalah jumlah, gunakan Chain, Scythe, dan Enhanced Sword agar kalian bisa menyerang sambil menghindari skill lawan.
Dalam team fight, aktifkan Scythe, Sword, lalu Enhanced Chain untuk menumbangkan banyak musuh. Setelah mengeluarkan skill Enhanced, kalian harus melanjutkannya dengan Basic Attack untuk memaksimalkan damage. Gunakan skill lagi segera setelah cooldown selesai.
Perlu dicatat jika kalian memiliki sekitar 75% magic lifesteal berkat skill pasifnya. Itu berarti bertarung saat HP rendah dan tidak melarikan diri bisa berujung kemenangan, kecuali jika kalian kalah jumlah atau jauh tertinggal dalam hal item.
Ikuti akun resmi Kzentech di Facebook, Instagram dan TikTok untuk mendapatkan kabar terkini esports, hasil pertandingan, gosip transfer dan update harian lainnya.
BACA JUGA: Jadwal MPL ID S10, klasemen, format, hasil, dan cara menonton
Berita Seputar Esports Game Online Terlengkap
Game Online
game online
game online gratis
online game
game slot online
game online pc
higgs domino island-gaple qiuqiu poker game online
game online penghasil uang
game online free
multiplication game online
game online pc gratis
game online terbaik
game multiplayer online
game online web
game online memasak
main game online
kode rahasia game slot online
game web online
poki game online
game online slot
game online pc tanpa download
game online terbaru
slot game online
situs game online
game catur online
game pc online
game online perempuan
game online menyambungkan
game online seru
web game online
game gratis online
game online multiplayer
kecanduan game online
free game online
game judi online
game tebak gambar online
game online nomor 1 di indonesia
pengertian game online
game cacing online
warnet game online terdekat
game online love tester
game online yang menghasilkan uang
game mabar online
website game online
game memasak online
game multiplayer online android
game online adalah
game online gratis android
game online perang
game bola online
game online terbaik 2019